- News
- Jabar
Dalam Posisi Duduk, Warga Temukan Kerangka Manusia di Kabupaten Bandung
Polisi masih mencari identitas resmi dari tengkorak tersebut

Bandung, IDN Times - Polresta Bandung temukan kerangka manusia di Jalan Sukamenak Indah, blok I nomor 63, Desa Sayati, Kecamatan Margahayu, Kabupaten Bandung pada Selasa (14/1) malam.
Kapolresta Bandung, Kombes Pol Hendra Kurniawan mengatakan, kabar temuan mayat tersebut benar adanya. Namun, sampai saat ini masih dalam penelitian pihak kepolisian.
"Iya betul ini, belum ada data masih kita lakukan pendalaman dan penyelidikan terkait identitas maupun penyebab kematian," ujar Hendra saat dihubungi IDN Times, Rabu (15/1).
"SOP sudah dilaksanakan, Sudah dikoordinasikan tim inafis Polres Soreang," kata dia.
Baca artikel menarik lainnya di IDN Times App, unduh di sini
Topic:
Editorial Team
Show All
Berita Terkini Lainnya
TRENDING
- Mesti Teliti, 10 Potret Ini Sebenarnya Kocak Kalau Kamu Jeli
- 11 Potret Kocak Iklan Indekos Ini Bikin Garuk Kepala
- Bikin Bingung, 10 Potret Kocak Ini Bisa Menipu Matamu
- 10 Transformasi Eks Artis Cilik Korea, Dulu Imut-imut Kini Dewasa
- Pedenya Kebangetan, 10 Potret Orang Pakai Kostum Attack on Titan
- Ada Sosok Gaib, 10 Tempat Paling Angker di Pulau Jawa
- Banyak yang Gak Tahu, Ini 10 Fakta Tentang Evan Sanders
- Dikenal Workaholic, Ini 5 Aktivitas yang Digemari Capricorn
- Prediksi Asmara Zodiak Pekan Terakhir Februari 2021, Gemini Waspada
- Karier 10 Artis Ini Diprediksi Meledak di Sinetron Masa Depan