10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!

Ada juga Pulau Sumatra dan Borneo, lho!

Setiap negara di berbagai belahan dunia terdiri dari pulau-pulau, mulai dari yang kecil hingga besar. Ada yang tak berpenghuni, sepi penduduk, hingga paling padat. 

Dari sekian banyaknya pulau di dunia, 10 di antaranya dianggap sebagai paling padat penduduk. Pulau Jawa berada di urutan pertama, berikut sembilan pulau paling padat penduduk lainnya.

1. Di Indonesia, ada Pulau Jawa dan Madura yang menempati nomor satu sebagai yang terpadat dengan jumlah penduduk sekitar 151,8 juta

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Gunung Bromo (unsplash.com/Bimata Prathama)

2. Di posisi kedua, ada Pulau Honshu, Jepang, yang luasnya mencapai 227 ribu kilometer persegi. Jumlahnya kurang lebih 104 juta penduduk

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Tokyo, Pulau Honshu (unsplash.com/Markus Winkler)

3. Britania Raya, Inggris, dikenal sebagai pulau terbesar ke-9 di dunia ini menempati posisi ketiga. Total penduduknya sekitar 66 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Pulau Britania Raya (unsplash.com/Sander Crombach)

4. Luzon merupakan pulau terbesar di Filipina yang memiliki penduduk gak kalah banyak, yakni sekitar 65 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Luzon (unsplash.com/AR)

5. Selain Pulau Jawa, ternyata Pulau Sumatra di Indonesia juga masuk ke dalam sepuluh besar. Total penduduknya kurang lebih 59 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Pulau Sumatra (unsplash.com/Laurentiu Morariu)

6. Madagaskar menjadi negara pulau yang padat penduduk. Sekitar 27 juta penduduk mendiami pulau ini

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Madagaskar (unsplash.com/Yasmine Arfaoui)

Baca Juga: 10 Pulau Terbaik di Dunia 2021 untuk Masa Pensiunmu, Ada Bali Juga!

7. Tak hanya Luzon, Pulau Mindanao menempati posisi ke-7 dengan total penduduk kurang lebih 25,5 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Pulau Mindanao (twomonkeystravelgroup.com)

8. Pulau Borneo yang meliputi tiga negara, yakni Indonesia, Brunei, dan Malaysia memiliki penduduk sejumlah 23,7 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Pulau Borneo (unsplash.com/Angga Pratama)

9. Pulau utama Taiwan atau dikenal sebagai Formosa memiliki penduduk sejumlah 23,5 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Taiwan (unsplash.com/Dave Weatherall)

10. Pulau Hispaniola yang terletak di Republik Dominika dan Haiti penduduknya mencapai 22,2 juta orang

10 Pulau dengan Penduduk Paling Banyak di Dunia, Jawa Nomor Satu Lho!Pulau Hispaniola (blogs.nicholas.duke.edu)

Nah, itulah pulau dengan penduduk paling padat di dunia. Kamu yang tinggal di Pulau Jawa sudah merasa sesak gak, nih?

Baca Juga: 10 Kota Paling Bersih di Dunia 2021 untuk Inspirasi Liburanmu Nanti

Topik:

  • Dewi Suci Rahayu

Berita Terkini Lainnya