- Hype
- Entertainment
Kompak Sekaligus Kocak! 10 Momen Romantis Rachel Goddard dan Suami

Para beauty enthusiast pasti sudah tidak asing dengan nama Rachel Goddard. Beauty influencer ini sudah memiliki 2 juta subscribers YouTube dan 800 ribu followers di Instagram lho!
Rachel menikah dengan suaminya, Ben Goddard pada 2012. Sekarang mereka telah dikaruniai seorang anak laki-laki bernama Ashley Jarvis Goddard atau akrab disebut Baby AJ. Berikut ini 10 potret romantis Rachel dan Ben serta fakta menarik mereka.
1. Rachel Goddar biasa menyebut suaminya dengan sebutan "Bang Ben"

2. Ben berasal dari Swindon, sebuah kota kecil di Inggris

3. Menikah pada tahun 2012, kini usia pernikahan mereka sudah menginjak 7 tahun lho

4. Seperti ini potret mereka bersama Baby AJ, anak pertama mereka yang lahir pada 2018

5. Walau sudah tujuh tahun berumah tangga, potret mereka selalu mesra. Seperti sedang foto pre wedding saja ya?

Baca Juga: 7 Cara Makeup untuk Para Traveler ala Rachel Goddard, Bebas Kusam!
6. Keduanya sering menghabiskan waktu liburan keliling dunia bersama

7. Mengikuti jejak Rachel, Ben juga mempunyai channel YouTube yang membahas soal makanan dan travel

8. Ternyata pasangan ini sama-sama pecicilan, lihat saja gaya Rachel kocak saat berfoto

9. Selain channel YouTube, mereka juga mengelola sebuah bisnis restoran ayam yang enak banget!

10. Selalu bersama di setiap kesempatan, gak heran kalau banyak yang menyebut Ben dan Rachel Goddard sebagai relationship goals

Itu dia 10 potret romantis Ben dan Rachel Goddard yang cocok jadi relationship goals. Perbedaan latar belakang budaya gak jadi penghalang bagi cinta mereka. Serasi banget ya! Semoga dengan kehadiran Baby AJ, Rachel dan Ben makin langgeng.
Baca Juga: Mantra Skincare ala Rachel Goddard agar Kulit Semakin Menawan
Just For You
TRENDING
- Kocak! 13 Editan Foto Orang India Ini Dijamin Bikin Kamu Ngakak
- Bikin Hati Bergetar! 10 Momen Nia Ramadhani Saat Pamer Kaki Jenjang
- Ini Zodiak yang Diprediksi Paling Beruntung dan Bahagia di 2020
- Reuni Artis! 13 Keseruan Seleb Hadiri Resepsi Citra Kirana & Rezky
- Waspada Pergerakan Tanah Susulan, Warga Cihideung KBB Mengungsi
- 5 Zodiak Cewek Ini Suka Bikin Para Cowok Bingung karena Berbelit-belit
- Sepi Kunjungan Wisatawan, Oded Sebut Bandara Husein seperti Kuburan
- Mau Liburan ke Lembang? Waspadai Empat Titik Jalur Tengkorak Ini
- Berikut Ini Ramalan Zodiak di 9 Desember 2019
- Dikenal Penyayang, tapi 5 Zodiak Ini Sangat Susah Jatuh Cinta